top of page

Akupunktur (Elective)

MD420

MKK

SKS

2

Semester

7

Matakuliah Pra/Kosyarat

-

Deskripsi Mata Ajar

Mata kuliah ini pembahasan dasar filosofi dalam akupunktur, model pemeriksaan, penegakan diagnosa, dan terapi dalam akupunktur serta membahas pemanfaatan akupunktur dalam bidang neurologi, endokrin metabolik, imunologi, reproduksi, serta psikiatri

Standar Kompetensi

-

Capaian Pembelajaran Matakuliah

Kognitif
1. Mahasiswa dapat menjelaskan filosofi dalam akupunktur dalam hubungannya dengan kesehatan
2. Mahasiswa dapat menjelaskan metode pemeriksaan dalam akupunktur
3. Mahasiswa dapat menjelaskan model penegakan diagnosa dalam akupunktur
4. Mahasiswa dapat menjelaskan metode terapi dalam akupunktur
5. Mahasiswa dapat menjelaskan pemanfaatan akupunktur di bidang neurologi
6. Mahasiswa dapat menjelaskan pemanfaatan akupunktur di bidang endokrin dan metabolik
7. Mahasiswa dapat menjelaskan pemanfaatan akupunktur di bidang imunologi
8. Mahasiswa dapat menjelaskan pemanfaatan akupunktur di bidang reproduksi
9. Mahasiswa dapat menjelaskan pemanfaatan akupunktur di bidang psikiatri

Afektif
Mahasiswa mau memanfaatkan akupunktur sebagai metode terapi komplementer dan alternatif untuk menunjang kesehatan pasien

Topik Bahasan

1. Pengantar akupunktur medis
2. Titik akupunktur dan meridian dalam sudut pandang AFA
3. Patofisiologi nyeri muskuloskeletal
4. Akupunktur dan hormon
5. Teknik dasar penusukan dan efek samping
6. Modalitas penunjang teknik akupunktur
7. Nyeri pada kepala, tulang belakang, ekstremitas

Acuan Wajib

1. Saputra, K. 2012. Buku Ajar Biofisika Akupunktur: Dalam Konsep Kedokteran Energi. Penerbit Salemba.
2. Saputra, K., ldayanti, A. 2005. Akupunktur Dasar. Airlangga University Press.

bottom of page