Deskripsi Mata Ajar
Mahasiswa diharapkan mampu menjelaskan prinsip-prinsip dalam ilmu biomedik khususnya biologi kedokteran, biokimia, anatomi, histologi, fisiologi, sebagai landasan ilmiah dalam ilmu kedokteran. Mata kuliah ini membahas tentang konsep dasar biologi sel, organologi, reproduksi umum, andrologi dasar, genetika, pengantar anatomi, pengantar histologi, pengantar fisiologi dan biofisika, dan biokimia. Matakuliah ini diberikan dalam bentuk ceramah, praktikum, diskusi PBL, dan belajar mandiri.
Standar Kompetensi
Capaian Pembelajaran Matakuliah
Mahasiswa mampu menjelaskan tentang prinsip dasar biokimia, enzim, protein dan asam amino, metabolisme nukleotida dan sintesis protein, metabolisme karbohidrat , lipid, metabolism terintegrasi, biomolekuler, dasar biologi dan evolusi, sistem organ, reproduksi, andrologi dasar, genetika, dasar fisiologi, pengantar anatomi, terminologi anatomi, osteologi, arthrologi, pengantar histologi, histoteknik dan ultrastruktur sel, histologi bahan antar sel dan jaringan ikat, histologi jaringan epitel dan kelenjar, mampu berkomunikasi dan bekerjasama dalam kelompok kerja
Topik Bahasan
1. Biologi sel
2. Biologi molekuler
3. Genetika Dasar
4. Bioteknologi dan rekayasa genetika
5. Andrologi Dasar
6. Enzim
7. Sintesis protein dan asam nukleat
8. Kimia organik dan metabolisme karbohidrat, lemak, dan protein
9. Koloid
10. Redoks
11. Metabolisme energi, oksidasi biologi, dan siklus Kreb
12. Pengantar fisiologi
13. Biofisika
14. Pengantar anatomi dan terminologi anatomi
15. Pengantar histologi, pewarnaan jaringan, dan histoteknik
16. Organologi
Acuan Wajib
1. Murray,RK. Harpers Illustrated Biochemistry .28th edition. Lange Medical Books,Mc GrawHill.
2. Fox,S.I.1994. Human Biology, USA, Wran. C. Brown Publ
3. Pierce,BA. 2004. Genetics. London, W.H. Freeman and Co
4. Johnson,A., Lewis, J., Raff, M., Robert, K., Watson,J.D. 1992. The Molecular Biology of Cell, 3 rd edition. New York, Galand Publishing.
5. Male Infertility: Problems and Solutions diedit oleh Edmund S. Sabanegh, 2011
6. Moore, K.L. & Dalley, A.F., 2006. Clinically Oriented Anatomy, 5th ed. Baltimore-Philadelphia, Lippincott Williams & Wilkins.
7. Schnell, R.S., 2007. Clinically Anatomy by Systems, 1st ed. Baltimore-Philadelphia, Lippincott Williams & Wilkins.
8. Spaltehoz, W., 2013. Atlas Berwarna Anatomi Kedokteran (Nomenklatur Latin), edisi pertama. Bina Rupa Aksara Publ.Tangerang Selatan.
9. Putz, R. & Pabst, R., 2008. Sobotta Atlas of Anatomy (One volume ed.), 14th ed. Elsevier GmBH, Urban & Fischer. Munchen-Jena.
10. Netter, F.H.,2016. Atlas Anatomi Manusia (Edisi bahasa Latin/Indonesia),edisi ke-6. Elsevier, Singapore.
11. Guyton and Hall; terj. Irawati [et. al.]. 2008. Buku Ajar Fisiologi Kedokteran. EGC.
12. Barret, K. E. et al; terj. Buku Ajar Fisiologi Kedokteran Ganong. Edisi 24. EGC.
13. Mescher AL, 2010, Junqueira’s Basic Histology : a Text and Atlas, Edisi ke 12, USA: McGraw-Hill Companies
14. Gartner,p,leslie And Hiatt L James, 2014. Color Atlas And Text Of Histology. 6th. Lippincott Williams & Wilkins.
15. Eroschenko,p Victor, 2008. Atlas Of Histology With Functional Correlations. 11 Th Lippincott Williams & Wilkins.