top of page

Blok 1.4 Sistem Saraf I

MD104

MKK

SKS

2

Semester

1

Matakuliah Pra/Kosyarat

-

Deskripsi Mata Ajar

Matakuliah ini disajikan dalam bentuk modul dengan kuliah terintegrasi yang meliputi tentang dasar-dasar anatomi, histologi, fisiologi, dan radiologi sistem saraf. Setelah mengikuti matakuliah ini mahasiswa dapat menjelaskan dan menganalisis struktur dan fungsi normal sistem saraf sebagai dasar bagi pemahaman struktur dan fungsi abnormal sistem saraf. Matakuliah ini diberikan dalam bentuk ceramah, praktikum, dskusi PBL, dan belajar mandiri.

Standar Kompetensi

-

Capaian Pembelajaran Matakuliah

1. Mahasiswa mampu menganalisis struktur sistem saraf manusia
2. Mahasiswa mampu menganalisis fungsi sistem saraf manusia
3. Mahasiswa mampu berkomunikasi dan bekerjasama dalam kelompok kerja

Topik Bahasan

1. Anatomi sistem saraf
a. Anatomi sistem saraf pusat
b. Anatomi sistem saraf tepi
2. Histologi sistem saraf
3. Fisiologi sistem saraf
a. Fungsi motorik
b. Fungsi sensorik
c. Refleks
d. Fungsi otonomik
e. Emosi dan perilaku
f. Tidur dan aktivitas listrik otak
g. Fungsi luhur
4. Radiologi sistem saraf normal

Acuan Wajib

1. Guyton and Hall; terj. Irawati [et. al.]. 2008. Buku Ajar Fisiologi Kedokteran. EGC.
2. Gartner, L. P., Hiatt, J. L. 2007. Color Textbook of Histology. Elsevier, Saunders.
3. Gray’s, Richard L Drake. 2005. Anatomy for Students. Elsevier.
4. Murray, R. K., Granner, P. A., Mayes, P. A. 2003. Harper’s Illustrated Biochemistry. 26th edition. New York lange Medical Books/McGraw-Hill, Medical Publishing Division.

bottom of page