top of page

Blok 6.3 llmu Kesehatan Masyarakat III

MD331

MKK

SKS

4

Semester

6

Matakuliah Pra/Kosyarat

llmu Kesehatan Masyarakat I (K), llmu Kesehatan Masvarakat II (K)

Deskripsi Mata Ajar

Matakuliah ini bertujuan agar mahasiswa Fakultas Kedokteran semester VI mampu memahami dan merangkai pengetahuan tentang status kesehatan masyarakat di suatu daerah. Matakuliah ini meliputi epidemiologi, pemberantasan penyakit menular, indikator dalam sistem kesehatan. Matakuliah ini diberikan dalam bentuk ceramah, diskusi PBL, praktik, dan belajar mandiri.

Standar Kompetensi

-

Capaian Pembelajaran Matakuliah

Setelah mengikuti kuliah ini mahasiswa diharapkan mampu menjelaskan pengetahuan tentang status kesehatan masyarakat di suatu daerah. Matakuliah ini meliputi epidemiologi, pemberantasan penyakit menular, indikator dalam sistem kesehatan.

Topik Bahasan

1. Epidemiologi
2. Morbiditas dan mortalitas
3. Obstetri dan Ginekologi Sosial
4. Pelayanan Kesehatan lbu dan Anak (KIA)
5. Rujukan
6. AMP
7. Gizi masyarakat
8. Gizi dalam daur kehidupan
9. CDC
10. AKI dan KB
11. Manajemen laktasi
12. Dasar case finding
13. Kesehatan keluarga
14. Kesehatan pariwisata
15. KLB, Wabah, dan Karantina
16. lmunisasi
17. Kesehatan Usia Lanjut
18. Deteksi dini dan stimulasi tumbuh kembang
19. Kesehatan reproduksi
20. UKS
21. HIV

Acuan Wajib

1. Bosker, Gideon. 2002. Primary and Acute Care Medicine: Practice, Protocols, Pathways. Atlanta: American Health Consultant.
2. Daniel, W. 1992. Biostatistisc.
3. Fletcher RH., Fletcher SW., Fletcher EH. 1988. Clinical Epidemiology : the essentials. Baltimore: Williams & Wilkins.
4. Zainuddin, M. 1994. Metodologi Penelitian, Surabaya.

bottom of page